BAB 9 – PENGEMBANGAN DAN PENGADAAN SISTEM INFORMASI
1 min readUntuk mengembangkan suatu sistem informasi, kebanyakan perusahaan menggunakan suatu metodelogi yang disebut metodelogi pengembangan sistem. Seperti yang berlaku pada kebanyakan proses pengembangan sistem informasi juga memiliki daur hidup. Daur hidupnya disebut daur pengembangan sistem informasi (O’Brien, 2001) atau secara lebih umum dinamakan Siklus hidup pengembangan sistem (System Development Life Cycle – SDLC), adalah aplikasi dari pendekatan atau metodelogi sistem bagi pengembangan suatu sistem informasi.
Selain itu, terdapat beberapa poin yang akan dibahas dalam materi ini sebagai berikut :
1. SDLC Tradisional
2. Prototyping
3. RAD
4. Phased Development
5. BPR
Berikut bahan ajar Pengembangan dan Pengadaan Sistem Informasi yang lengkap disajikan dalam bentuk file pdf.
Download : BAB 9 – PENGEMBANGAN DAN PENGADAAN SISTEM INFORMASI
Sekian pembahasan singkat mengenai Pengembangan dan Pengadaan Sistem Informasi. Semoga bermanfaat. Tuhan memberkati. 🙂